TIM 112 KKNMAs Desa Lemahbang Siap Hidupkan UMKM dan Cegah Stunting

Tulisan dari Tim KKN MAs 2024 tidak mewakili pandangan dari redaksi News UMS

Surakarta, 31 Juli 2024 – Tim KKNMAs Desa Lemahbang siap melakukan pengabdian masyarakat dengan penuh semangat dan antusiasme yang tinggi. Kegiatan KKNMAs ini mengikutsertakan PTMA di seluruh Indonesia dan tim yang diterjunkan di Desa Lemahbang terdiri dari 9 mahasiswa.

KKNMAs 2024 Bertemakan ‘UMKM Unggul, Stunting Menurun’, dengan pembekalan dan latar pendidikan yang cukup, Tim KKNMAs Desa Lemahbang Insya Allah siap untuk terjun di lokasi, dengan tujuan dan harapan besar dapat memberikan kontribusi positif bagi warga di lokasi KKN. Dengan membawa nama baik dari kampus masing-masing yang diharapkan dapat menabur benih kebaikan dan manfaat kepada masyarakat yang berada di Desa tersebut.

Struktur Tim 112 KKNMAs Desa Lemahbang yaitu:
Ketua: Sarjehan Surya Prayoga (Universitas Muhammadiyah Surakarta)
Sekretaris 1 : Septania Sakti Cahya Kusuma (Universitas Muhammadiyah Bandung)
Sekretaris 2 : Wanodyo Amanah Wening (Universitas Ahmad Dahlan)
Bendahara 1 : Syabila Suzela Fazria (UHAMKA)
Bendahara 2 : Putri Aisyi Rahmawati (Universitas Muhammadiyah Jakarta)
Humas 1 : Muhammad Abda Taqiya (Universitas Ahmad Dahlan)
Humas 2 : Siti Noor Wafik Haliza Al-haura (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)
PDD 1 : Aldi Alfarizi (Universitas Muhammadiyah Cirebon)
PDD 2 : F Miftakhul Jannah (Universitas Muhammadiyah Yogyakarta)

Kami Tim KKN MAS Desa Lemahbang Siap Untuk Di terjunkan!

“KKN MAS Muhammadiyah Aisyiyah”
Sejuta Warna, Sejuta Cerita..

(Tim KKN-MAs Desa Lemahbang)