UMS Gandeng Ponpes Assalaam Siapkan Venue Berstandar Internasional Lomba KRI 2024 Divisi KRBAI

ums.ac.id, SOLO - Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) bekerjasama dengan Pondok Pesantren Modern Islam Assalaam dalam penggunaan kolam renang terbaru dan memenuhi standar yang akan digunakan untuk ajang bergengsi tahunan yaitu…

Continue ReadingUMS Gandeng Ponpes Assalaam Siapkan Venue Berstandar Internasional Lomba KRI 2024 Divisi KRBAI

Ikuti Jejak 2 Tim Sebelumnya, RR El Ganador dan Megalodon UMS Lolos ke Seleksi Wilayah KRI 2024

ums.ac.id, SOLO - Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) sebagai kampus unggul, berkemajuan dan berteknologi tinggi turut serta dalam mendukung perkembangan teknologi, dibuktikan pada tahun ini UMS menjadi penyelenggara Kontes Robot Indonesia…

Continue ReadingIkuti Jejak 2 Tim Sebelumnya, RR El Ganador dan Megalodon UMS Lolos ke Seleksi Wilayah KRI 2024

Jadi Tuan Rumah Kontes Robot Indonesia Nasional Tahun 2024, UMS Pastikan Semua Berjalan Lancar!

ums.ac.id, SOLO - Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menjadi tuan rumah kompetisi tahunan mahasiswa dalam bidang rancang bangun dan rekayasa robotika atau yang biasa dikenal Kontes Robot Indonesia (KRI) tingkat Nasional…

Continue ReadingJadi Tuan Rumah Kontes Robot Indonesia Nasional Tahun 2024, UMS Pastikan Semua Berjalan Lancar!

Menjadi Tuan Rumah KRI, UMS Cari Volunteer Liaison Officer (LO) Kontes Robot Indonesia 2024

ums.ac.id, PABELAN - Panitia Event Talenta Robotika Nasional Kontes Robot Indonesia (KRI) 2024 membuka kesempatan seluas-luasnya bagi kamu untuk berpartisipasi sebagai Liaison Officer (LO) dalam gelaran KRI 2024 yang bertempat…

Continue ReadingMenjadi Tuan Rumah KRI, UMS Cari Volunteer Liaison Officer (LO) Kontes Robot Indonesia 2024