Napak Tilas ke Muhammadiyah Australia College, Perkuat UMS di Kancah Dunia

  • Post category:Berita

ums.ac.id, PABELAN – Tim Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) melakukan kunjungan ke Muhammadiyah Australia College (MAC). Rombongan yang dipimpin oleh Rektor Prof. Dr. Sofyan Anif, M.Si., itu diterima Ketua PCIM Australia sekaligus BPH Ustadz Hamim Jufri, didampingi Kepala Sekolah (Principle) Ustd.…

Continue ReadingNapak Tilas ke Muhammadiyah Australia College, Perkuat UMS di Kancah Dunia

Kantongi Akreditasi Unggul, Teknik Kimia UMS Berada di Kasta Tertinggi, Selevel ITB

  • Post category:Berita

ums.ac.id, SURAKARTA - Program Studi Teknik Kimia Fakultas Teknik (FT) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) berhasil mendapatkan akreditasi unggul dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) pada Senin (27/2), melengkapi lima program studi lain di Fakultas Teknik (FT) UMS yang juga…

Continue ReadingKantongi Akreditasi Unggul, Teknik Kimia UMS Berada di Kasta Tertinggi, Selevel ITB

Rektor UMS Dapatkan Penghargaan Tokoh Inspiratif di Bidang Manajemen Pendidikan

  • Post category:Berita

ums.ac.id, SURAKARTA - Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) Prof., Dr., Sofyan Anif, M.Si mendapatkan penghargaan tokoh inspiratif di bidang Manajemen Pendidikan dari Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Surakarta. Penghargaan tersebut diberikan dalam rangkaian perayaan Hari Pers Nasional (HPN), pada Pentas Kethoprak…

Continue ReadingRektor UMS Dapatkan Penghargaan Tokoh Inspiratif di Bidang Manajemen Pendidikan

Pentingnya Kesehatan Gigi Sejak Dini, Gigigo Dental Care Jemput Bola Layanan Screening Gratis untuk Pondok Pesantren

  • Post category:METTANEWS

SOLO, MettaNEWS – Pentingnya kesehatan gigi sejak dini menjadi dasar Gigigo Dental Care jemput bola memberikan layanan screening gratis kondisi gigi para santri Darul Quran. Bertempat di Pondok Putri PPPA Daarul Qur’an Solo, sebanyak 200 an santriwati mengikuti screening atau pemeriksaan…

Continue ReadingPentingnya Kesehatan Gigi Sejak Dini, Gigigo Dental Care Jemput Bola Layanan Screening Gratis untuk Pondok Pesantren

Warga Keluhkan Banyak Bangunan di Bantaran Sungai, Jika Tak Ditindaklanjuti akan Digugat

  • Post category:TIMLO.NET

Solo  — Penyempitan kawasan daerah aliran sungai (DAS) menjadi perhatian menonjol saat terjadi bencana banjir di Kota Solo pada pekan lalu. Pasalnya, dengan menyempitnya DAS mengakibatkan resapan aliran sungai menjadi berkurang. Salah satunya berada di Kawasan Kleco, Kabupaten Sukoharjo. Di…

Continue ReadingWarga Keluhkan Banyak Bangunan di Bantaran Sungai, Jika Tak Ditindaklanjuti akan Digugat

FGM Solo Gelar Sarasehan Gumregah Sekolah Muhammadiyah Solo

SURAKARTA (SUARABARU.ID) Forum Guru Muhammadiyah (FGM) Solo menggelar sarasehan bertema Peningkatan Profesionalitas Guru dan Inovasi Sekolah, Gumregah Sekolah Muhammadiyah Solo. Kegiatan diikuti 44 sekolah dari jenjang SD, SMP/MTs, hingga SMA/SMK/MA Muhammadiyah se-Surakarta, menghadirkan Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum, Wakil Rektor…

Continue ReadingFGM Solo Gelar Sarasehan Gumregah Sekolah Muhammadiyah Solo

Pelepasan KKN-DIK UMS di SDIT Muhammadiyah Annajah Jatinom Diwarnai Tangis Haru

  • Post category:PWM JATENG

PWMJATENG.COM, SURAKARTA – Setiap pertemuan pasti ada perpisahan. Selama kurang lebih satu bulan, mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta telah melakukan pengabdian, pembelajaran di SDIT Muhammadiyah Annajah Jatinom menjadi kenangan dan pengalaman tersendiri bagi mahasiswa. Acara perpisahan antara kelompok KKN-DIK dengan asatidz dan…

Continue ReadingPelepasan KKN-DIK UMS di SDIT Muhammadiyah Annajah Jatinom Diwarnai Tangis Haru

8 Universitas Terbaik di Surakarta versi UniRank 2022, UNS vs ISI Surakarta Unggul Mana?

JatimNetwork.com - Siswa kelas 12 SMA sederajat yang ingin melanjutkan pendidikan ke jenjang perkuliahan, tentu sudah mulai mempersiapkan diri. Salah satunya sudah menentukan kota mana yang menjadi tujuannya untuk berkuliah. Bagi siswa kelas 12 SMA sederajat yang ingin berkuliah di Surakarta, tentu…

Continue Reading8 Universitas Terbaik di Surakarta versi UniRank 2022, UNS vs ISI Surakarta Unggul Mana?

Tingkatkan Reputasi Kelas Dunia, UMS Kerjasama Internasional dengan The University of Melbourne

Sukoharjo Cakrawala.Co,-Dalam rangka meningkatkan reputasi sebagai Universitas Berkelas Dunia, Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) bekerja sama dengan The University of Melbourne. Australia. Tim Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) yang dipimpin oleh Rektor Prof., Dr., Sofyan Anif, diterima oleh Prof., Lindsay Oades Director of Melbourne Graduate School of Education…

Continue ReadingTingkatkan Reputasi Kelas Dunia, UMS Kerjasama Internasional dengan The University of Melbourne