UMS Tutup Program Wirausaha Merdeka 2023 dengan Expo Produk Mahasiswa

SOLO, JOGLOSEMARNEWS.COM — Program Wirausaha Merdeka (WMK) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) resmi ditutup pada Minggu (3/12/2023). Penutupan ini sekaligus menjadi ajang pameran produk-produk mahasiswa yang telah mengikuti program tersebut. Acara penutupan dan…

Continue ReadingUMS Tutup Program Wirausaha Merdeka 2023 dengan Expo Produk Mahasiswa

Alhamdulillah UMS Terpilih Kembali sebagai Perguruan Tinggi Penerima pada Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka

SOLO, JOGLOSEMARNEWS.COM — Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) kembali menjadi Perguruan Tinggi (PT) penerima program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM). UMS terpilih setelah melewati tahap penyeleksian program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) yang merupakan bagian dari program Kampus Merdeka. Dengan…

Continue ReadingAlhamdulillah UMS Terpilih Kembali sebagai Perguruan Tinggi Penerima pada Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka

Panitia PMB UMS Gelar Rapat Koordinasi, Bahas Strategi Seleksi TA 2024/2025

SOLO, JOGLOSEMARNEWS.COM — Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Panitia Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Tahun Akademik 2024/2025 di Ruang One Day Service (ODS) Gedung Induk Siti Walidah Lantai 3,…

Continue ReadingPanitia PMB UMS Gelar Rapat Koordinasi, Bahas Strategi Seleksi TA 2024/2025

UMS Kirim Tim ke POMNAS 2023 dan KMI Expo 2023, Rektor: Jangan Minder Saat Berlomba

SOLO, JOGLOSEMARNEWS.COM — Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) mengirimkan tim dalam ajang pertandingan Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (POMNAS) XVIII 2023 dan Kewirausahaan Mahasiswa Indonesia (KMI) Expo 2023. Pemberangkatan kedua tim tersebut dilakukan di…

Continue ReadingUMS Kirim Tim ke POMNAS 2023 dan KMI Expo 2023, Rektor: Jangan Minder Saat Berlomba

Kerja Sama dengan UMS, UMUKA Solo Gelar Sosialisasi Pendampingan Pembuatan Biogas di Boyolali

KARANGANYAR, JOGLOSEMARNEWS.COM – Kerjasama Universitas Muhammadiyah Karanganyar (UMUKA) dengan Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) membuahkan hasil, yakni lolosProgram Kosabangsa Kemndikbudristek sebagai mentor pendampingan pembuatan biogas desa di Kabupaten Boyolali, Jateng. Kedua universitas ini…

Continue ReadingKerja Sama dengan UMS, UMUKA Solo Gelar Sosialisasi Pendampingan Pembuatan Biogas di Boyolali

Tim Robotik SDIT Nur Hidayah Solo Ikuti Pembelajaran Bersama KMTE Robot UMS

SOLO, JOGLOSEMARNEWS.COM – Untuk menambah wawasan par siswa tentang robot, tim Robotik SD Islam Terpadu (SDIT) Nur Hidayah, Solo mengikuti kegiatan pembelajaran di KMTE Robot Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS), Sabtu (30/9/2023). Kegiatan ekstrakurikuler tatap…

Continue ReadingTim Robotik SDIT Nur Hidayah Solo Ikuti Pembelajaran Bersama KMTE Robot UMS

Wisudawati UMS Salma Widya Azhari Raih Beasiswa PMDSU, Lanjutkan Program Magister hingga Doktor di IPB

SOLO, JOGLOSEMARNEWS.COM — Wisudawati Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS), Salma Widya Azhari, berhasil meraih beasiswa Pendidikan Magister Doktor untuk Sarjana Unggul (PMDSU) dari pemerintah. Beasiswa ini diberikan kepada sarjana berprestasi untuk melanjutkan studi S2…

Continue ReadingWisudawati UMS Salma Widya Azhari Raih Beasiswa PMDSU, Lanjutkan Program Magister hingga Doktor di IPB