UMS dan Universiti Teknologi PETRONAS (UTP) Malaysia Gelar Action Lab Workshop

  • Post category:Berita

PABELAN - Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menerima tamu dari Universiti Teknologi PETRONAS (UTP) Malaysia yang diwakili oleh Wakil Rektor Bidang Riset dan Inovasi, yakni Prof. Ir. Dr. Mohd Shahir Liew pada Jum'at (23/9) malam, yang bertempat di Gedung Induk Siti…

Continue ReadingUMS dan Universiti Teknologi PETRONAS (UTP) Malaysia Gelar Action Lab Workshop

Alhamdulillah, UMS dapat Tawaran Bangun Kampus di Korea

  • Post category:Berita

SEOUL-Kunjungan Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) Prof.,Dr., Sofyan Anief bersama Wakil Rektor V, Prof Supriyono, Ph.D serta Tim BKUI, ke Perguruan tinggi mintranya di Korea Selatan (Korsel), berbuah manis. Bukan saja sukses memperpanjang kontrak kerjasama dengan dua universitas, Youngsan University…

Continue ReadingAlhamdulillah, UMS dapat Tawaran Bangun Kampus di Korea

Rektor UMS Kunjungi Mahasiswa Double Degree di Korea

  • Post category:Berita

SOLO-Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) terus berupaya meningkatkan kualitas lulusannya. Rektor UMS, Prof., Dr., Sofyan Anif, selaku pimpinan universitas selalu memantau proses perkembangan pembelajaran mahasiswanya, termasuk mereka yang kini tengah mengambil program double degree di universitas luar negeri. Jalinan kerjasama program…

Continue ReadingRektor UMS Kunjungi Mahasiswa Double Degree di Korea

LRI UMS Gandeng Kemendikbud Ristek, Gelar Pelatihan Hak Paten

  • Post category:Berita

PABELAN-Lembaga Riset dan Inovasi (LRI) Universitas Mumahmmadiyah Surakarta (UMS) bekerjasama dengan Direktorat Riset, Teknologi dan Pengabdian Kepada Masyarakat (DRTPM) dan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi (DJKI) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) menyelenggarakan Pelatihan Penulisan Deskripsi…

Continue ReadingLRI UMS Gandeng Kemendikbud Ristek, Gelar Pelatihan Hak Paten

Alhamdulillah, UMS Terima Hibah Penjaminan Mutu Kemendikbud Ristek

  • Post category:Berita

PABELAN – Lembaga Penjaminan Mutu (LJM) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) memperoleh kepercayaan sebagai salah satu  dari 8 Perguruan Tinggi di Indonesia dan satu-satunya di wilayah Jawa Tengah sebagai penerima Hibah Penjaminan Mutu dari Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi…

Continue ReadingAlhamdulillah, UMS Terima Hibah Penjaminan Mutu Kemendikbud Ristek

UMS, Satu-Satunya Kampus di JATENG-DIY Pelaksana Program Wirausaha Merdeka

  • Post category:Berita

PABELAN - Tim pengusul Program Wirausaha Merdeka dari Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) berhasil terpilih sebagai salah satu dari 17 Perguruan Tinggi pelaksana Program Wirausaha Merdeka (PWM) Se-Indonesia, dan satu-satunya Perguruan Tinggi di Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Hal ini…

Continue ReadingUMS, Satu-Satunya Kampus di JATENG-DIY Pelaksana Program Wirausaha Merdeka

UMS Manfaatkan UAV-Drone Guna Optimalisasi Desa Wisata Gunungkidul

  • Post category:Berita

PABELAN-Program Studi Pendidikan Geografi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) melaksanakan Program Optimalisasi Potensi Sumberdaya Alam di Desa Wisata Umbulrejo, Kapanewon Ponjong Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta pada bulan Maret hingga Juli 2022. Kegiatan tersebut merupakan…

Continue ReadingUMS Manfaatkan UAV-Drone Guna Optimalisasi Desa Wisata Gunungkidul

LPMPP UMS Lakukan Monitoring dan Evaluasi Lapangan Pengabdian Masyarakat

  • Post category:Berita

PABELAN - Lembaga Pengabdian Masyarakat dan Pengembangan Persyarikatan Universitas Muhammadiyah Surakarta (LPMPP -UMS) melaksanakan kunjungan lapangan, Selasa (5/7/2022) di 6 lokasi berbeda. Wakil Rektor I UMS Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum. menjelaskan tujuan kunjungan lapangan ini untuk  melihat pencapain…

Continue ReadingLPMPP UMS Lakukan Monitoring dan Evaluasi Lapangan Pengabdian Masyarakat

Pentingnya Kajian Akademik, UMS Gandeng MPR RI Bahas Aktualisasi Pancasila

  • Post category:Berita

PABELAN-Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) mengadakan Seminar Nasional, Call For Paper menggandeng Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI). Seminar tersebut diselenggarakan di Surakarta pada Selasa sampai dengan Rabu (5-6 Juli). Dalam seminar tersebut mengusung tema Aktualisasi Pancasila dalam Mewujudkan Sistem…

Continue ReadingPentingnya Kajian Akademik, UMS Gandeng MPR RI Bahas Aktualisasi Pancasila